berikut ini adalah penjelasan tentang alat ukur induksi ( Teknik Elektro)
BAB VI. ALAT
UKUR INDUKSI
Induksi adalah suatu keadaan
listrik hasil akibat adanya medan magnetyang bangkit disekitar kumparan berarus
listrik. Bila suatu konduktor ditempatkandalam medan magnit dari arus bolak-balik,
maka arus-arus putar akandibangkitkan didalam konduktor tersebut. Medan-medan
magnit dari arus-arus putar ini dan dari arus bolak-balik yang menyebabkannya,
akan memberikaninteraksi yang menimbulkan momen gerak pada konduktor; dan
prinsip ini akanmendasari kerja daripada alat-alat ukur induksi.Alat ukur
induksi hanya dipergunakan pada pengukuran listrik bolak-balik serta dapat
digunakan sebagai Ammeter, Voltmeter ataupun Wattmeter sertaEnergi meter
(Kwh-meter).Torsi penyimpang pada alat ukur induksi dihasilkanoleh reaksi
antara fluks magnet bolak-balik.
A.Prinsip
kerja
Prinsip kerja alat ukur induksi ini dipengaruhi adannya torsi yang
terjadikarena adanya reaksi antara fluks magnetis yang magnitudenya tergantung
padaarus atau tegangan yang diukur serta tergantung pada arus eddy atau arus
putar yang terinduksi pada piringan atau silinder metal oleh fluks magnet
yang lain.Skema prinsip kerja alat ukur induksi diperlihatkan pada gambar 17.
Gambar 17. Prinsip kerja alat
ukur induksiAlat ukur induksi mempunyai kelebihan yaitu sistem perputarannya
yangsederhana tapi kokoh, sudut
penunjukkannya lebar karena penyimpangan untuk skala penuh dapat
melebihi 2000
serta tidak banyak dipengaruhi
medan eksternal.Akan tetapi kelemahan alat ukur ini terbatas penggunaannya pada
arus bolak-balik , biasanya hanya dipergunakan pada panel-panel listrik
serta mengkonsumsi dayayang cukup banyak.
B.Ammeter Induksi
Konfigurasi alat ukur arus tipe
induksi ini ditunjukkan pada gambar 18
Add to Cart
1 comments:
This comment has been removed by the author.
Post a Comment